PT. YUASA BATTERY INDONESIA meyakini bahwa Sumber Daya Manusia adalah aset perusahaan yang harus dijaga dan dikembangkan. Kami menghargai Karyawan yang dinamis, kreatif dan inovatif untuk mengembangkan karir di PT. Yuasa Battery Indonesia. Mari bergabung bersama kami.
KA.SHOP Process Engineering
- Melakukan percobaan dan pemeriksaan terhadap bahan baku, komponen, dan proses produksi sebagai tindakan evaluasi dan perbaikan.
- Mengontrol, mengembangkan, dan meningkatkan sistem proses produksi untuk memastikan konsistensi kualitas dan kuantitas produk.
- Bekerja sama dengan bagian terkait untuk menganalisa dan memecahkan masalah serta merancang sistem proses produksi yang efektif dan efisien.
- Membuat laporan aktifitas kerja.
- Mengontrol dan mereview dokumen.
- Usia Maksimal 27 Tahun
- Pendidikan Minimal S1 Teknik Kimia / Kimia.
- Menguasai Program Microsoft Office.
- Memahami Process Engineering.
- Berbahasa Inggris (lisan & tulisan).
- Pengalaman minimal 1 tahun dibidangnya.
- Aktif & Komunikatif.
- Domisili daerah Kota Tangerang & Sekitarnya.
- Memahami sistem pembelian / purchasing baik lokal maupun internasional.
- Memahami dan menguasai dokumen impor dan ketentuan Bea Cukai.
- Menjadi PIC utama dalam audit Bea & Cukai & audit lainnya.
- Memahami dan melaksanakan perijinan dari instansi pemerintah.
- Memahami peraturan perundang undangan yang berkaitan dengan Impor kepabeanan.
- Usia Maksimal 35 tahun.
- Pendidikan Minimal D3
- Memahami Aktifitas & Peraturan Kepabeanan.
- Memahami Proses Ekspor & Impor.
- Menguasai Program Microsoft Office.
- Aktif berbahasa inggris (lisan & tulisan).
- Pengalaman minimal 3 tahun dibidangnya.
- Aktif & Komunikatif.
- Domisili daerah Kota Tangerang & Sekitarnya.